Kanwil Kemenkumham Babel Dorong Pesta Adat "Murok Jerami" sebagai Kekayaan Intelektual Komunal

WhatsApp Image 2023 02 02 at 15.37.34

Bangka Tengah – Kepala Bidang Pelayanan Hukum Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kepulauan Bangka Belitung, Adi Riyanto, Kamis (02/02/2023) Koordinasi Tindak Lanjut terkait “MUROK JERAMI” sebagai Kekayaan Intelektual Komunal.


Kedatangan Adi Riyanto yaitu dalam rangka tindak lanjut kearifan lokal masyarakat Desa Namang Pesta Adat Suku Mengkanau yakni budaya “Murok Jerami” untuk segera di lakukan pencatatan Kekayaan Intelektual Komunal dan menginformasikan terkait yang harus dipersiapkan seperti video-video mengenai acara adat tersebut, surat pernyataan, pengisian formulir Expresi Budaya Tradisional”.


Kepala Desa Namang Kabupaten Tengah terkait acara adat “MUROK JERAMI” terkait deskripsi masih di persiapkan untuk syarat yang diperlukan untuk pencatatan Kekayaan Intelektual Komunal Sebagai bentuk perlindungan Hukum agar tidak terjadi klaim budaya oleh pihak lain.


“Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaaan dan Olah Raga Kabupaten Tengah menyampaikan akan menginventarisir acara-acara adat yang mencirikan khas budaya masyarakat kabupaten bangka Tengah", ujar Zainal.


Terkait pendaftaran pencatatan Kekayaan Intelektual komunal, Kantor Wilayah Kemenkumham Babel akan berkoordinasi lebih lanjut dengan Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaaan dan Olah Raga Kabupaten Tengah dan Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaaan dan Olah Raga Kabupaten Tengah terkait Pendaftaran Pencatatan Kekayaan Intelektual Komunal dalam waktu dekat dan sertifikat pencatatan tersebut akan di serahkan Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Babel kepada Bupati Bangka Tengah.
Hadir mendampingi Kepala Bidang Pelayanan Hukum adalah Kasub Kekayaan Intelektual Marsal Saputra dan Tim.

 

Humas Kanwil Kemenkumham Babel

WhatsApp Image 2023 02 02 at 15.37.34WhatsApp Image 2023 02 02 at 15.37.34WhatsApp Image 2023 02 02 at 15.37.34

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
PikPng.com school icon png 2780725   Komplek Perkantoran Gubernur, Jl. Pulau Bangka, Air Itam, Kec. Bukit Intan, Kabupaten Bangka Tengah, Kepulauan Bangka Belitung 33684
PikPng.com phone icon png 604605   +62811717469
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilbabel@kemenkumham.go.id 
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    kemenkumhambabel@gmail.com 

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham   linked in kemenkumham   rss kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG


    instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham

  Komplek Perkantoran Gubernur, Jl. Pulau Bangka, Air Itam, Kec. Bukit Intan, Kabupaten Bangka Tengah, Kepulauan Bangka Belitung 33684
  +62811717469
PikPng.com email png 581646   kanwilbabel@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   kemenkumhambabel@gmail.com 

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI