LAKSANAKAN PENETAPAN HASIL DIVERSI, PK BAPAS PANGKALPINANG MENYERAHKAN ABH KE LPKS KOTA PANGKALPINANG GUNA MENGIKUTI PEMBINAAN DAN PELATIHAN

LAKSANAKAN PENETAPAN HASIL DIVERSI, PK BAPAS PANGKALPINANG MENYERAHKAN ABH KE LPKS KOTA PANGKALPINANG GUNA MENGIKUTI PEMBINAAN DAN PELATIHAN

Pangkalpinang (16/09) - Petugas Pembimbing Kemasyarakatan Balai Pemasyarakatan Kelas II Pangkalpinang melaksanakan Proses penetapan hasil kesepakatan Diversi terhadap Anak Berhadapan Dengan Hukum inisial (FP, 13 Tahun) yang terlibat kasus Tindakan Asusila pada tanggal 25/7 lalu di Desa Air Itam, Pangkalpinang.

Setelah mendapatkan Hasil Penetapan Pelaksanaan Diversi oleh Pengadilan Negeri Pangkalpinang, PK

95 WARGA BINAAN LAPAS NARKOTIKA KELAS IIA PANGKALPINANG JALANI TES SWAB DAN RAPID TEST TAHAP 1

95 WARGA BINAAN LAPAS NARKOTIKA KELAS IIA PANGKALPINANG JALANI TES SWAB DAN RAPID TEST TAHAP 1

Pangkalpinang (11/09) - Sebanyak 95 warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang menjalani test swab pada UPTD Laborotorium Kesda Propinsi Kep. Bangka Belitung.

Yuliantino beserta pejabat struktural dengan semangat menunggu kedarangan Team Polda Babel tepat pada pukul 7.30 wib rombongan sudah datang untuk membantu mengawal proses penjemputan dan

POLDA BABEL & LP NARKOTIKA KELAS IIA PANGKALPINANG GELAR SIMULASI PENJEMPUTAN & PEMULANGAN WARGA BINAAN UNTUK MELAKSANAKAN TEST SWAB

POLDA BABEL & LP NARKOTIKA KELAS IIA PANGKALPINANG GELAR SIMULASI PENJEMPUTAN & PEMULANGAN WARGA BINAAN UNTUK MELAKSANAKAN TEST SWAB

Pangkalpinang (10/9) -Guna memastikan kondisi kesehatan warga binaan LP Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang terbebas dari COVID-19 sebagaimana menindaklanjuti MOU Kerjasama antara Kementerian Kesehatan RI & Kemenkumham RI maka Gubernur Kep. Bangka Belitung Erzaldi Rosman Johan, bersama Kakanwil Kumham Kep. Bangka Belitung, Anas Saeful Anwar serta Kapolda Irjen. Pol. Anang Syarif

BAPAS PANGKALPINANG GELAR PELANTIKAN 6 ORANG JFT PEMBIMBING KEMASYARAKATAN AHLI MUDA

BAPAS PANGKALPINANG GELAR PELANTIKAN 6 ORANG JFT PEMBIMBING KEMASYARAKATAN AHLI MUDA

Pangkalpinang (3/9) - Balai Pemasyarakatan Kelas II Pangkalpinang melaksanakan acara Pengambilan sumpah dan pelantikan kepada 6 orang Pegawai Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) Pembimbing Kemasyarakatan Muda di Aula Kantor Bapas Kelas II Pangkalpinang. Pelantikan tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Bapas Pangkalpinang, Suwarto,A.Md,I.P,S.H serta dihadiri oleh Saksi , Rohaniawan dan disaksikan oleh seluruh

KOLABORASI LPKA PANGKALPINANG DENGAN CV. WARDHANA SEMESTA, ANDIKPAS DIBERIKAN PELATIHAN PERBENGKELAN LAS LISTRIK

KOLABORASI LPKA PANGKALPINANG DENGAN CV. WARDHANA SEMESTA, ANDIKPAS DIBERIKAN PELATIHAN PERBENGKELAN LAS LISTRIK

Pangkalpinang (1/9) - Sejumlah anak didik pemasyarakatan (Andikpas) yang saat ini sedang menjalani pembinaan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Pangkalpinang mengikuti kegiatan pembinaan kemandirian berupa pelatihan perbengkelan las listrik. Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan selama empat hari sejak Selasa (01/09) hingga Jum’at mendatang.

Kepala LPKA Kelas II Pangkalpinang, Nanang

Search Mobile