Kemenkumham Babel Lakukan Pendampingan Indeks Reformasi Hukum pada Kabupaten Belitung

Kemenkumham Babel Lakukan Pendampingan Indeks Reformasi Hukum pada Kabupaten Belitung

Belitung - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung melakukan pendampingan Indeks Reformasi Hukum (IRH) pada Kabupaten Belitung, Kamis (02/05/2024).

Kakanwil Kemenkumham Babel, Harun Sulianto menyampaikan Indeks Reformasi Hukum (IRH) merupakan salah satu instrumen untuk mengukur reformasi hukum di seluruh instansi.

Terdapat 4 Variabel dan 9 Indikator Penilaian, yaitu

Kumham Sehat Kumham Produktif, Kanwil Kemenkumham Babel Ikuti Senam Virtual

Kumham Sehat Kumham Produktif, Kanwil Kemenkumham Babel Ikuti Senam Virtual

Pangkalpinang - Jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung mengikuti Senam Virtual dalam rangka mewujudkan Kumham Sehat Kumham Produktif yang digelar secara rutin oleh Sekretariat Jenderal Kemenkumham RI, bertempat di Halaman Kantor Wilayah, Jumat, (3/5/24).

Senam virtual yang terdiri dari aerobic dan zumba ini dipandu oleh instruktur Coach

Unit Kearsipan Lapas Sungailiat Terbaik 3 Nasional Antar UPT Pemasyarakatan

Unit Kearsipan Lapas Sungailiat Terbaik 3 Nasional Antar UPT Pemasyarakatan

Pangkalpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Sungailiat meraih penghargaan sebagai Unit Pemasyarakatan Terbaik Ketiga Hasil Pengawasan Kearsipan Internal di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM tahun 2023.

Penghargaan tersebut diberikan berdasarkan hasil audit kearsipan oleh Tim Pengawas Kearsipan Internal yaitu Biro Umum Sekretariat Jenderal secara virtual pada Agustus tahun 2023 lalu.

Kemenkumham Babel Laksanakan Asistensi Layanan JDIH serta Pemahaman Analisa dan Evaluasi Hukum

Kemenkumham Babel Laksanakan Asistensi Layanan JDIH serta Pemahaman Analisa dan Evaluasi Hukum

Pangkalpinang - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung melaksanakan Kegiatan Peningkatan Asistensi Layanan JDIH serta Pemahaman Analisa dan Evaluasi Hukum Tahun 2024, Selasa (30/04/2024).

Kegiatan ini merupakan upaya untuk memberikan sarana dan wadah pengoptimalan pelaksanaan kebijakan serta tata kelola Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) dan Penguatan Analisa

Kemenkumham Babel Bersama Pemkab Bangka Selatan Harmonisasikan Raperda Tentang Pelindungan Sumber Air Baku

Kemenkumham Babel Bersama Pemkab Bangka Selatan Harmonisasikan Raperda Tentang Pelindungan Sumber Air Baku

Pangkalpinang - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Bangka Selatan selenggarakan rapat harmonisasi terhadap Raperda tentang Pelindungan Sumber Air Baku bertempat di Kantor Wilayah, Kamis (02/05/2024).

Agenda tersebut dalam rangka pembulatan, pemantapan dan pengharmonisasian terhadap Raperda tentang Pelindungan Sumber Air Baku dengan mengundang OPD

Search Mobile