MASUKI HARI KEDUA ORIENTASI, CPNS KANWIL KEMENKUMHAM BABEL DIBEKALI PEMAHAMAN TERKAIT TUGAS DAN FUNGSI

MASUKI HARI KEDUA ORIENTASI, CPNS KANWIL KEMENKUMHAM BABEL DIBEKALI PEMAHAMAN TERKAIT TUGAS DAN FUNGSI

PANGKALPINANG (05/04/2022) - Orientasi CPNS Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung memasuki hari kedua. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Rapat Lantai 2 Kantor Wilayah dengan dihadiri oleh CPNS Kantor Wilayah dan CPNS pada Unit Pelaksana Teknis baik secara luring maupun daring.

Orientasi hari kedua ini diawali dengan pemaparan

TINJAU DAPUR LAPAS NARKOTIKA PANGKALPINANG, KAKANWIL KEMENKUMHAM BABEL : WBP PERLU MAKANAN YANG BERSIH DAN BERGIZI

TINJAU DAPUR LAPAS NARKOTIKA PANGKALPINANG, KAKANWIL KEMENKUMHAM BABEL : WBP PERLU MAKANAN YANG BERSIH DAN BERGIZI

PANGKALPINANG (04/04/2022)- Pada awal bulan Ramadhan ini, Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang kali ini mendapat kesempatan untuk disambangi oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, T. Daniel L. Tobing. Kunjungan ini disambut hangat oleh Kepala Lapas Narkotika Pangkalpinang, Sugeng Hardono dengan didampingi oleh Pejabat Struktural.

HARI PERTAMA ORIENTASI CPNS KEMENKUMHAM, SEKRETARIS JENDERAL AJAK TUNAS PENGAYOMAN BARU BERIKAN PENGABDIAN TERBAIK

HARI PERTAMA ORIENTASI CPNS KEMENKUMHAM, SEKRETARIS JENDERAL AJAK TUNAS PENGAYOMAN BARU BERIKAN PENGABDIAN TERBAIK

PANGKALPINANG (04/04/2022)- Calon Pegawai Negeri Sipil pada Kementerian Hukum dan HAM memasuki hari pertama masa orientasi. Kegiatan orientasi ini akan diselenggarakan selama 3 hari, terhitung sejak 4 April 2022 sampai dengan 6 April 2022. Kepala Kantor Wilayah, T. Daniel L. Tobing, Kepala Divisi Administrasi, Itun Wardatul Hamro, dan para CPNS

TERIMA SK, CPNS KANWIL KEMENKUMHAM BABEL SIAP BEKERJA DAN BERKONTRIBUSI

TERIMA SK, CPNS KANWIL KEMENKUMHAM BABEL SIAP BEKERJA DAN BERKONTRIBUSI

PANGKALPINANG (01/04/2022) - Setelah melalui serangkaian proses seleksi yang panjang, 38 orang CPNS dinyatakan lulus dan ditugaskan pada satuan kerja di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, baik pada Kantor Wilayah, Lapas maupun Kantor Imigrasi yang berada di Bangka dan Belitung.

Ke-38 CPNS ini menerima Surat Keputusan

SAMBUT RAMADHAN, SEKJEN INGATKAN JAJARAN KEMENKUMHAM UNTUK TETAP PRODUKTIF DAN SELALU BERIKAN LAYANAN TERBAIK BAGI MASYARAKAT

SAMBUT RAMADHAN, SEKJEN INGATKAN JAJARAN KEMENKUMHAM UNTUK TETAP PRODUKTIF DAN SELALU BERIKAN LAYANAN TERBAIK BAGI MASYARAKAT

PANGKALPINANG, (01/04/2022) – Menyambut datangnya bulan suci ramadhan 1443 H, Sekretariat Jenderal Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia gelar Apel Virtual Kesiapan Tugas Seluruh Jajaran yang dipimpin langsung oleh Sekretaris Jenderal (Andap Budhi Revianto).

Jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kepulauan Bangka Belitung mengikuti apel tersebut

Search Mobile