TINGKATKAN PENTINGNYA PERLINDUNGAN KEKAYAAN INTELEKTUAL, KANWIL BABEL SOSIALISASIKAN MATERI KEKAYAAN INTELEKTUAL KEPADA CIVITAS AKADEMIKA & PELAKU UMKM

TINGKATKAN PENTINGNYA PERLINDUNGAN KEKAYAAN INTELEKTUAL, KANWIL BABEL SOSIALISASIKAN MATERI KEKAYAAN INTELEKTUAL KEPADA CIVITAS AKADEMIKA & PELAKU UMKM

Sungailiat (14/7) - Isu perlindungan hukum bagi produk industri, termasuk produk-produk industri yang dihasilkan oleh kemampuan intelektual manusia, menjadi isu yang tidak dapat dilepaskan dalam kerangka perdagangan bebas. Begitu pentingnya kekayaan intelektul dalam dunia usaha, khususnya dalam meningkatkan kreatifitas, perlu adanya suatu tindakan mensosialisasi, membudayakan dan memberdayaan kekayaan intelektual kepada seluruh

KUMHAM BABEL IKUTI PENDAMPINGAN PENYUSUNAN RKA K/L TAHUN 2021 MENGGUNAKAN APLIKASI SAKTI OLEH KPPN PANGKALPINANG SECARA VIRTUAL

KUMHAM BABEL IKUTI PENDAMPINGAN PENYUSUNAN RKA K/L TAHUN 2021 MENGGUNAKAN APLIKASI SAKTI OLEH KPPN PANGKALPINANG SECARA VIRTUAL

PANGKALPINANG (14/07/20) – Bertempat di ruang teleconference, Sub Bagian Program Pelaporan mengikuti Pendampingan penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian / Lembaga Tahun 2021.

Kegiatan yang dilaksanakan oleh Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Tipe A1 Pangkalpinang ini juga sekaligus melakukan Training Penggunaan SAKTI Web Modul Penganggaran kepada seluruh stakeholder.

Aplikasi SAKTI Web

KUMHAM BABEL IKUTI RAKOR DENGAN BPHN TERKAIT PELAKSANAAN BANTUAN HUKUM TAHUN 2020 SECARA VIRTUAL

KUMHAM BABEL IKUTI RAKOR DENGAN BPHN TERKAIT PELAKSANAAN BANTUAN HUKUM TAHUN 2020 SECARA VIRTUAL

PANGKALPINANG (13/07/20) – Bertempat di ruang Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Jajaran Subbidang Bantuan Hukum mengikuti Rapat Koordinasi antara Badan Pembangunan Hukum Nasional (BPHN) selaku Panitia Pengawas Pusat (Panwaspus) dengan Kantor Wilayah Kumham selaku Panitia Pengawas Daerah (Panwasda).

Rapat Koordinasi tersebut membahas tentang Pelaksanaan Bantuan Hukum Tahun Anggaran 2020

EVALUASI PELAKSANAAN PEMBERIAN BANTUAN HUKUM TAHUN 2020 PADA LENTERA SERUMPUN SEBALAI SUNGAILIAT

EVALUASI PELAKSANAAN PEMBERIAN BANTUAN HUKUM TAHUN 2020 PADA LENTERA SERUMPUN SEBALAI SUNGAILIAT


PANGKALPINANG (13/07/20) –
Melanjutkan pelaksanaan monitoring dan evaluasi pelaksanaan pemberian bantuan hukum tahun 2020, Kadivyankumham Dulyono didampingi Kabid Hukum Zulkarnen dan Kabid Pelayanan Hukum I.C Siregar melakukan monitoring dan evaluasi pada Organisasi Bantuan Hukum Lentera Serumpun Sebalai Sungailiat.

Kegiatan dilakanakan atas dasar PP 42 Tahun 2013 tentang Syarat dan

PIMTI PRATAMA KUMHAM BABEL IKUTI PEMBUKAAN REKONSILIASI DATA LAPORAN KEUANGAN SEMESTER I TAHUN 2020 SECARA VIRTUAL

PIMTI PRATAMA KUMHAM BABEL IKUTI PEMBUKAAN REKONSILIASI DATA LAPORAN KEUANGAN SEMESTER I TAHUN 2020 SECARA VIRTUAL

PANGKALPINANG (13/07/20) – Bertempat di ruang rapat, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, Anas Saeful Anwar ikuti Pembukaan Rekonsiliasi Data Laporan Keuangan Semester I Tahun Ajaran 2020 secara virtual.

Kadiv Administrasi Itun, Kadivpas Yudi, Kabagum Zumadi, Kasubag Keuangan Deny beserta staff/operator keuangan turut hadir mendampingi kakanwil

Search Mobile