Konsisten Jaga Kebugaran, Jajaran Kanwil Kemenkumham Babel Ikuti Senam Virtual

Konsisten Jaga Kebugaran, Jajaran Kanwil Kemenkumham Babel Ikuti Senam Virtual

Pangkalpinang - Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, Harun Sulianto, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM (Kadivyankumham), Eva Gantini, dan jajaran mengikuti senam bersama secara virtual di Balai Pengayoman Kantor Wilayah, Jum'at, (28/7).

Senam virtual ini rutin diselenggarakan oleh Sekretariat Jenderal Kemenkumham RI setiap hari Jum'at

Di Oxford, Menteri Yasonna bicara soal Human Dignity

Di Oxford, Menteri Yasonna bicara soal Human Dignity

Oxford- Menteri Hukum dan Ham Yasonna Laoly menghadiri konferensi yang diselenggarakan oleh Pusat Internasional untuk Studi Hukum dan Agama, Universitas Brigham Young, bekerja sama dengan Sekolah Hukum Notre Dame dan Universitas Oxford, dalam upaya menggalang dukungan global untuk menetapkan Hari Martabat Manusia melalui Resolusi Majelis Umum PBB. Resolusi PBB ini

Divim Kemenkumham Babel Bindalnis dan Dampingi Study Tiru Kemenkumham Jambi di Kanim Tanjungpandan

Divim Kemenkumham Babel Bindalnis dan Dampingi Study Tiru Kemenkumham Jambi di Kanim Tanjungpandan

 

Tanjungpandan- Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung melakukan kegiatan Pembinaan dan Pengendalian Teknis ke Kantor Imigrasi Kelas II TPI Tanjungpandan terkait dengan Optimalisasi Target Kinerja B09 Tahun 2023 berdasarkan Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor : M.HH-1.PR.01.03 Tahun 2023 tentang Target Kinerja

Kanwil Kemenkumham Babel Dorong Pemda Kabupaten dalam Pemajuan HAM di Daerah

Kanwil Kemenkumham Babel Dorong Pemda Kabupaten dalam Pemajuan HAM di Daerah

 

Belitung Timur - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kepulauan Bangka Belitung terus mendorong seluruh Pemerintah Kabupaten di Provinsi Babel untuk selalu konsisten melaporkan Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia (RANHAM).

RANHAM merupakan dokumen yang berisi sasaran strategis yang dijadikan acuan bagi Kementerian, Lembaga, Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/

Apel Pagi Berbicara, Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Babel Angkat Materi Pelayanan Tahanan di Lapas/ Rutan

Apel Pagi Berbicara, Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Babel Angkat Materi Pelayanan Tahanan di Lapas/ Rutan

Pangkalpinang – Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung, angkat materi tentang Pelayanan Tahanan, Kesehatan, Perawatan dan Rehabilitasi pada Apel Pagi Berbicara, Kamis (27/7) di Balai Pengayoman Kantor Wilayah.

Kepala Subbidang Pelayanan Tahanan, Kesehatan, Perawatan dan Rehabilitasi, Tomy Boyke, selaku narasumber menyampaikan, Divisi Pemasyarakatan telah melakukan percepatan

Search Mobile