PERANCANG KANWIL KEMENKUMHAM BABEL IKUTI PEMBAHASAN LANJUTAN RAPERDA PELESTARIAN KEANEKARAGAMAN HAYATI

PERANCANG KANWIL KEMENKUMHAM BABEL IKUTI PEMBAHASAN LANJUTAN RAPERDA PELESTARIAN KEANEKARAGAMAN HAYATI

PANGKALPINANG, (26/01/2022)Dalam rangka memenuhi undangan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Madya (Muhamad Iqbal) menghadiri Rapat Pembahasan Raperda Inisiatif DPRD Provinsi Kep. Bangka Belitung Tentang Pelestarian Keanekaragaman Hayati di Gedung Badan Pembentukan Peraturan Daerah DPRD Provinsi Kep. Bangka Belitung.

Hadir dalam Rapat pembahasan

DIVISI PEMASYARAKATAN KANWIL KEMENKUMHAM BABEL LAKUKAN MONITORING IMPLEMENTASI 3 KUNCI PEMASYARAKATAN MAJU DI LAPAS KELAS IIB SUNGAILIAT

DIVISI PEMASYARAKATAN KANWIL KEMENKUMHAM BABEL LAKUKAN MONITORING IMPLEMENTASI 3 KUNCI PEMASYARAKATAN MAJU DI LAPAS KELAS IIB SUNGAILIAT

SUNGAILIAT, (26/01/2022)– Dalam rangka deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban serta pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan peredaran narkoba (P4GN) di Lapas Kelas IIB Sungailiat, pada hari Rabu (26/1/22) jajaran Divisi Pemasyarakatan bekerjasama dengan Polda Kep. Babel, BNNP Kep. Babel, BNN Kota Pangkalpinang dan BNN Kab. Bangka melakukan giat razia di blok

Tingkatkan Penilaian Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP) Kementerian, Kanwil Babel Ikuti Sosialisasi Teknis Pengisian E-Kontrak, Penilaian Kinerja Penyedia dan Pembatalan Paket Pengadaan Yang Tidak Terlaksana Secara Virtual

Tingkatkan Penilaian Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP) Kementerian, Kanwil Babel Ikuti  Sosialisasi Teknis Pengisian E-Kontrak, Penilaian Kinerja Penyedia dan Pembatalan Paket Pengadaan Yang Tidak Terlaksana Secara Virtual

 

PANGKALPINANG (26/01/2022) - Kepala Divisi Administrasi dan Pejabat Pembuat Komitmen Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung mengikuti Sosialisasi Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP) secara virtual, bertempat di Ruang Kepala Divisi Administrasi (Rabu/26/01/2022). Sosialisasi Teknis yang dilaksanakan oleh Biro Pengelolaan Barang Milik Negara selaku UKPBJ Kementerian Hukum dan HAM ini

TINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK, OMBUDSMAN SAMPAIKAN HASIL PEMANTAUAN SOP DI LAPAS/ RUTAN DI WILAYAH BANGKA BELITUNG

TINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK, OMBUDSMAN SAMPAIKAN HASIL PEMANTAUAN SOP DI LAPAS/ RUTAN DI WILAYAH BANGKA BELITUNG

PANGKALPINANG (25/1/2022)- Usai pelaksanaan Deklarasi Janji Kinerja Tahun 2022, Kepala Perwakilan Ombudsman Kepulauan Bangka Belitung, Shulby Yozar Ariadhy, S.IP., M.P.A., M.Sc, beserta jajaran melakukan pertemuan dengan Kepala Kantor Wilayah, Anas Saeful Anwar, jajaran Divisi Pemasyarakatan dan Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan di lingkungan Kantor Wilayah Kepulauan Bangka Belitung. Pertemuan ini dilakukan

BERKOMITMEN LAKUKAN IMPLEMENTASI PADA 8 AREA PERUBAHAN REFORMASI BIROKRASI, KANWIL KEMENKUMHAM BABEL LAKSANAKAN DEKLARASI JANJI KINERJA TAHUN 2022

BERKOMITMEN LAKUKAN IMPLEMENTASI PADA 8 AREA PERUBAHAN REFORMASI BIROKRASI, KANWIL KEMENKUMHAM BABEL LAKSANAKAN DEKLARASI JANJI KINERJA TAHUN 2022

PANGKALPINANG, (25/01/2022)- Sebagai bentuk komitmen untuk menumbuhkembangkan budaya kerja birokrasi yang anti korupsi dan melayani dengan baik sehingga mampu meningkatkan kepercayaan publik, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung melaksanakan kegiatan Deklarasi Janji Kinerja Tahun 2022 dan Pencanangan Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah

Search Mobile